Sabtu, 17 Desember 2011

Tips Cara Mengatur Keuangan Pribadi Anda Agar Tidak Punya Hutang

Agar keuangan tidak jebol di tengah jalan, berikut saya berikan tips yang berguna untk mengatur keuangan anda :
1. Sisihkan minimal 5 persen dari penghasilan anda tiap bulan untuk ditabung.

2. Jika mendapatkan bonus/uang tambahan pergunakan maksimal 50 persen dan sisanya ditabung.:)

3.jika mendapatan uang dari perkerjaan lain sebaiknya,uang itu di di tabung agar sewaktu'' bisa di gunakan jika kita mengalamin kesusahan keuangan

itu aja tips dari saya,,silakan coba :))

Tidak ada komentar:

Posting Komentar